Siaga Bencana , Polsek Mamasa Bantu Warga Yang Terdampak longsor dan Banjir

Mamasa, Sulbar99 Dilihat

2enam.com, Mamasa : Selasa 21 Maret 2023 Kab Mamasa wilayah Mamasa terkena longsor yang menutupi badan jalan yang  berimbas terjadi nya kemacetan di beberapa titik, dengan kejadian tersebut siaga bencana Res Mamasa membantu warga Mamasa membersihkan longsoran yang menutupi badan jalan di beberapa titik dengan alat berat

Demi menjaga keamanan dan keselamatan warga kab Mamasa siaga bencana polsek Mamasa yangg dipimpin langsung Kapolsek IPTU REYNHARD beserta anggota Polsek membersihkan longsoran dengan mengunakan ekskavator sehingga longsoran di beberpa titik sudah bisa dilalui

” Ini merupakan pelayanan kepada masyarakat supaya bisa aman dan selamat saat menjalankan aktivitas. ujarnya.

Selain menjaga keadaan tetap kondusif Polres Mamasa tetap memperioritaskan keamanan dan keselamatan warga di kab Mamasa dan  Mengoptimalkan pelayanan kepada masyarakat

Humas Polres Mamasa

Komentar