Pengawalan Kotak Suara, Pilkada Sulbar

Mamuju52 Dilihat

2enam.com,Mamuju,Pengawalan Kotak suara Pilkada Gubernur & Wakil Gubernur Prov. Sulbar yang di kawal dengan dengan menggunakan Mobil Barakuda Brimob tiba di Ball Room Hotel d’Maleo pukul 07.30 Wita dengan aman dan lengkap.

Sebanyak 6 Kotak Suara dari masing-masing Kabupaten di Provinsi Sulbar + 1 Kotak Suara dari hasil pemilihan ulang di bonehau yang di kawal dari kantor KPU Provinsi ke Hotel d’Maleo oleh Personil Brimob, TNI dan Bawaslu Provinsi sesuai ketentuan dari hasi rapat yang di capai kemarin.

Rencananya Pelaksanaan Rapat Pleno terbuka rekapitulasi hasil pengihutungan suara pilkada 2017 akan dimulai 09.00 Wita.

Sementara itu 1115 Personil telah standbay di masing-masing ploting,titik yang telah di bagikan sebagai bentuk antisipasi untuk menghindari segala bentuk kejadian yang dapat menghambat dan merusak kelancaran kegiatan.(Humas Polda Sulbar*)

Komentar